Peran Penting Polisi Dalam Menciptakan Lalulintas Yang Aman dan Teratur

oleh -48 views

Medan-(Familydutapost.com)-Kota Medan merupakan satu diantara kota kota besar di Indonesia dan kota besar itu tak terlepas dari banyaknya jumlah kendaraan dan keadaan tersebut berpengaruh terhadap keadaan jumlah dan arus kendaraan yang ada.

Padatnya arus kendaraan pada jam jam tertentu sangat membutuhkan kehadiran polisi demi terciptanya ketertiban berlalulintas, karena bila masing masing kendaraan berjalan sesuai dengan aturan maka terciptalah ketertiban walaupun tak jarang bagi pengguna jalan terkadang masih ada yang mau melanggar dan mengabaikan rambu- rambu lalulintas yang telah dipasang, tak jarang Polisi harus bertindak tegas ataupun memberikan konseling bagi pelanggar rambu rambu tersebut agar tidak terulang lagi pelanggaran yang berdampak terhadap kemacetan jalan. ( R/Aidul f)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *